Kukis rempah almond
Hari raya Idul Fitri hampir tiba. Semua umat muslim sibuk mempersiapkannya, termasuk ibu rumah tangga. Nah, ini salah satu kue kering untuk idul fitri yang harus dicoba.
Bahan-bahan
-
50 gr mentega
-
100 gr margarin
-
75 gr gula halus (bisa dikurang 10-20 gr kalo ga suka manis)
-
1 sachet madurasa
-
1 butir kuning telur
-
150 gr tepung kunci
-
30 gr susu bubuk (krna keabisan jdi pake skm 15gr&15gr creamer)
-
30 gr maizena
-
1/4 sdt BP
-
1 sdt jahe bubu (aq pke 1 cm jahe ulek halus)
-
1 sdt kayu manis bubuk
-
25 chocochip (aq pke meses 50gr)
-
Secukupnya almond
Cara Pembuatan
-
Mixer mentega dan margarin dg gula halus hingga lembut dan berwarna pucat. Masukan kuning telur, madu, jahe ulek, skm dan creamer.
-
Aduk rata bahan lainnya kecuali almond dan meses. Ayak dan aduk dengan spatula hingga rata. Masukan meses dan aduk rata kembali.
-
Buat bulatan kecil dngan mnggunakan sendok pada baking pan. Taburi dg almond. Oven hingga matang. Aq ga oles mentega pada baking pan, kalo sudah matang agar lepasnya bagus nampan bisa di lekuk lekukan.Jika sudah dingin, masukkan dlm kemasan Tempat Kue Cantik
Tempat Kue Cantik Lihat juga cara membuat kue nastar:http://coklatvalentine1.blogspot.co.id/2016/03/resep-masakanresep-kue-nastar.html coklatvalentine1.blogspot.com
- Resep Kue Kering papan catur
- Resep Kue Kering Semprit Terbaru
- Resep kue choco chip cookies
Resep Kue Kering Coklat:
No comments:
Post a Comment